Bahorok – Babinsa Koramil 06/Bahorok Kodim 0203/Langkat Serma Harry Sipahutar melaksanakan kegiatan komsos dengan manajer PT Lonsum beserta stafnya adapun yang di bahas tentang pelaksanaan vaksin ke 2 bertempat di halaman sekolah Dusun I Desa Turangi Kecamatan Bahorok Kab. Langkat, Kamis ( 23/09/2021).
Dalam melaksanakan Komsos Membahas tentang kondisi situasi keamanan di wilayah perkebunan, yang mana untuk saat ini situasi dalam keadaan aman.
Serta Babinsa Koramil 06/Bahorok tak lupa menghimbau agar tetap selalu mematuhi protokol kesehatan covid 19 dalam melaksanakan kegiatan di perkantoran maupun di perkebunan. Ujarnya.